WELCOME

Selamat Datang Di Seputar Otomotif Becham Adewinata B11.2020.06710

Senin, 14 Maret 2022

Yamaha Aerox 50cc 4 tak

 


Permintaan pasar yang tinggi untuk motor ini membuat pabrikan garpu tala semakin termotivasi untuk mengembangkan produknya dengan tetap mempertahankan konsep sport dan lebih modern dibanding para kompetitornya. Namun, kebijakan pemerintah akan batasan emisi gas buang membuat aerox berevolusi mejadi skutik dengan mesin 4 tak. Akan tetapi, aerox generasi kedua ini masih mengunakan mesin 50cc dengan mengadopsi sistem pendingin cairan atau liquid cooled.

Di eropa, motor ini masih menjadi primadona dengan tenaga yang powerfull dan juga lincah untuk bermanuver di jalan raya. Bahkan, pebalap dunia Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo yang saat itu bergabung dengan Factory racing Team, pernah menungganginya di ajang MotoGP. Beberapa motor yang dimaksud adalah aerox-R 2007 special edition, aerox-R 2007 race replica, aerox-R 2008 race replica dan aerox-R 2012 Edition.


Sumber: Fortuna Motor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

All New Honda CBR150R K45R

       All New Honda CBR150R memiliki desain yang semakin sporty d engan aura mirip Honda CBR250RR. Paket desain All New CBR150R mempertahan...